HP Asus Terbaru - Update November 2023
Selain terkenal sebagai brand PC desktop dan laptop kenamaan, Asus juga cukup populer di kalangan pengguna hp Android tanah air.

Bisa dikatakan hampir setiap hp asus keluaran terbaru selalu mencatatkan penjualan yang cukup tinggi di pasar smartphone Indonesia.
Smartphone Asus sendiri terkenal pertama kali dengan lini hp Asus Zenfone yang laris manis di pasaran. Beberapa tahun belakangan ini Asus juga memiliki lini ROG untuk melengkapi segmen hp gaming yang kompetitif.
Untuk daftar hp Asus terbaru lengkap dengan spesifikasi dan harganya, simak informasi selengkapnya pada artikel ini.Daftar HP Terbaru Lainnya
Daftar HP Asus Terbaru 2023
Untuk kalian yang sedang mencari informasi HP Asus terbaru tahun 2023, berikut daftar hp Asus terbaru tahun 2023 lengkap dengan spesifikasi dan harganya:Asus Zenfone 10

Shopee Tokopedia Lazada
- Rilis September 2023
- Layar 5.92 inci Super AMOLED 144Hz HDR10+
- Chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen 2 (4 nm)
- GPU Adreno 740
- Eksternal Tidak tersedia slot microSD
- Internal 8/128 GB
- Kamera Belakang 50 MP (wide), 13 MP (ultrawide)
- Kamera Depan 32 MP (wide)
- Baterai Li-Po 4300 mAh, Fast charging 30W
- Harga Rp 9.000.000 [Lihat Update]
Asus Zenfone 10
Rilis : September 2023
8/128 GB - Rp 9.000.000
[Lihat Update]
Beli di Shopee
Asus ROG Phone 7

Shopee Tokopedia Lazada
- Rilis Juli 2023
- Layar 6.78 inci AMOLED 165Hz HDR10+
- Chipset Qualcomm SM8550-AB Snapdragon 8 Gen 2 (4 nm)
- GPU Adreno 740
- Eksternal Tidak tersedia slot microSD
- Internal 8/256 GB, 12/256 GB
- Kamera Belakang 50 MP (wide), 13 MP (ultrawide), 5 MP (macro)
- Kamera Depan 32 MP
- Baterai Li-Po 6000 mAh, Fast charging 65W
- Harga Rp 11.000.000 - 14.000.000 [Lihat Update]
Asus ROG Phone 7
Rilis : Juli 2023
8/256 GB - Rp 11.000.000
12/256 GB - Rp 14.000.000
[Lihat Update]
Beli di Shopee
Asus ROG Phone 7 Ultimate

Shopee Tokopedia Lazada
- Rilis juli 2023
- Layar 6.78 inci AMOLED 165Hz HDR10+
- Chipset Qualcomm SM8550-AB Snapdragon 8 Gen 2 (4 nm)
- GPU Adreno 740
- Eksternal Tidak tersedia slot microSD
- Internal 16/512 GB
- Kamera Belakang 50 MP (wide), 13 MP (ultrawide), 5 MP (macro)
- Kamera Depan 32 MP
- Baterai Li-Po 6000 mAh, Fast charging 65W
- Harga Rp 19.000.000 [Lihat Update]
Asus ROG Phone 7 Ultimate
Rilis : Juli 2023
16/512 GB - Rp 19.000.000
[Lihat Update]
Beli di Shopee
Daftar HP Asus Terbaru 2022
Sementara untuk kalian yang sedang mencari informasi HP Asus terbaru tahun 2022, berikut daftar hp Asus terbaru tahun 2022 lengkap dengan spesifikasi dan harganya:Asus Zenfone 9

Shopee Tokopedia Lazada
- Rilis November 2022
- Layar 5.9 inci Super AMOLED 120Hz HDR10+
- Chipset Qualcomm Snapdragon 8+ Gen 1 (4 nm)
- GPU Adreno 730
- Eksternal Tidak tersedia slot microSD
- Internal 6/128 GB, 16/256 GB
- Kamera Belakang 50 MP (wide), 12 MP (ultrawide)
- Kamera Depan 12 MP
- Baterai Li-Po 4300 mAh, Fast-charging 30W
- Harga Rp 8.000.000 - 12.000.000 [Lihat Update]
Asus Zenfone 9
Rilis : November 2022
6/128 GB - Rp 8.000.000
8/256 GB - Rp 10.000.000
16/256 GB - Rp 12.000.000
[Lihat Update]
Beli di Shopee
Asus ROG Phone 6

Shopee Tokopedia Lazada
- Rilis September 2022
- Layar 6.78 inci AMOLED 165Hz HDR10+
- Chipset Qualcomm Snapdragon 8+ Gen 1 (4 nm)
- GPU Adreno 730
- Eksternal Tidak tersedia slot microSD
- Internal 8/256 GB, 12/256 GB
- Kamera Belakang 50 MP (wide), 13 MP (ultrawide), 5 MP (macro)
- Kamera Depan 12 MP (wide)
- Baterai Li-Po 6000 mAh, Fast charging 65W
- Harga Rp 11.000.000 - 14.000.000 [Lihat Update]
Asus ROG Phone 6
Rilis : September 2022
12/256 GB - Rp 14.000.000
8/256 GB - Rp 11.000.000
[Lihat Update]
Beli di Shopee
Asus ROG Phone 6 Pro

Shopee Tokopedia Lazada
- Rilis September 2022
- Layar 6.78 inci AMOLED 165Hz HDR10+
- Chipset Qualcomm Snapdragon 8+ Gen 1 (4 nm)
- GPU Adreno 730
- Eksternal Tidak tersedia slot microSD
- Internal 18/512 GB
- Kamera Belakang 50 MP (wide), 13 MP (ultrawide), 5 MP (macro)
- Kamera Depan 12 MP (wide)
- Baterai Li-Po 6000 mAh, Fast charging 65W
- Harga Rp 19.000.000 [Lihat Update]
Asus ROG Phone 6 Pro
Rilis : September 2022
18/512 GB - Rp 19.000.000
[Lihat Update]
Beli di Shopee
Asus ROG Phone 5s Pro
Shopee Tokopedia Lazada
- Rilis Desember 2021
- Layar 6.78 inci AMOLED 144Hz HDR10+
- Chipset Snapdragon 888 Plus
- GPU Adreno 660
- Eksternal Tidak tersedia
- Internal 18/512 GB
- Kamera Belakang 64 MP (wide), 13 MP (ultrawide), 5 MP (macro)
- Kamera Depan 24 MP (wide)
- Baterai Li-Po 6000 mAh, Fast charging 65W
- Harga Rp 18.700.000 [Lihat Update]
ROG Phone 5 yang dirilis tahun lalu belum bisa menarik perhatian kalian? Jangan khawatir, ASUS sedang memperbaikinya dengan versi baru ponsel gaming mereka, ROG Phone 5s dan ROG Phone 5s Pro. Meskipun hampir identik dengan ponsel gaming kelas atas yang dirilis awal tahun 2021, versi baru ponsel gaming ini memiliki banyak trik baru.
ASUS ROG Phone 5s Pro mengusung layar AMOLED 6,78 inci dengan resolusi FHD + (1080 x 2448 piksel). Panel tersebut menampilkan kecerahan puncak 1200 nits serta kecepatan refresh hingga 144Hz. Sebagai smartphone gaming, ponsel ini juga memiliki tingkat touch sampling rate mencapai 300Hz dan latensi sentuh 24ms yang sangat rendah.
ROG Phone 5s Pro memiliki kamera depan 24MP dan kamera utama 64MP, ultrawide 13MP, serta kamera makro 5MP. Meski bukan yang terbaik di kelasnya jika berbicara soal spesifikasi kamera, namun kombinasi sensor optic tersebut cukup andal. Apalagi ia diklaim bisa mengambil video dalam resolusi 8K.
Perangkat yang dibanderol dengan harga belasan juta ini ditenagai oleh chipset kencang dari Qualcomm, Snapdragon 888+ 5G (5nm). Tidak tanggung-tanggung, kapasitas penyimpanan yang disediakan mencapai RAM 18GB dan memori internal sebesar 512GB.
Performanya semakin mantap karena telah dibekali baterai jumbo 6.000mAh dalam pengaturan ganda 3.000mAh. Kalian bisa mengisi ulang secepat kilat dengan bantuan HyperCharge 65W yang disediakan oleh ASUS.
Asus ROG Phone 5s Pro
Rilis : Desember 2021
18/512 GB - Rp 18.700.000
[Lihat Update]
Beli di Shopee
Asus ROG Phone 5s
Shopee Tokopedia Lazada
- Rilis Desember 2021
- Layar 6.78 inci AMOLED 144Hz HDR10+
- Chipset Snapdragon 888 Plus
- GPU Adreno 660
- Eksternal Tidak tersedia
- Internal 8/128 GB, 12/256 GB
- Kamera Belakang 64 MP (wide), 13 MP (ultrawide), 5 MP (macro)
- Kamera Depan 24 MP (wide)
- Baterai Li-Po 6000 mAh, Fast charging 65W
- Harga Rp 10.000.000 - 14.500.000 [Lihat Update]
Jika budget yang kalian miliki belum cukup untuk memboyong ASUS ROG Phone 5s Pro, maka ROG Phone 5s bisa jadi pilihan yang tepat. Kalian akan mendapatkan layar 6,78 inci full-HD + Samsung AMOLED E4 dengan resolusi 1080 x 2448 piksel. Panel ini sekaligus menjadi tempat bagi sensor fingerprint under display optical yang sangat responsive.
Layar tangguh tersebut menampilkan rasio aspek 20,4:9, refresh rate 144Hz dan touch-sampling rate 360Hz, serta perlindungan Gorilla Glass Victus dan dukungan HDR10+. Di titik harganya yang mencapai angka belasan juta, tentu saja janji performanya tidak perlu diragukan lagi.
ASUS ROG Phone 5s ditenagai oleh SoC super kencang, Snapdragon 888+. Ia berkombinasi dengan RAM hingga 16GB dan penyimpanan internal yang mencapai 256GB sehingga tak heran menjadi favorit para gamers mobile.
Sebagai gaming monster, ASUS ROG Phone 5s dibekali kapasitas daya baterai yang besar. Dukungan baterai 6.000mAh padanya juga dilengkapi oleh pengisi daya super cepat hingga 65W. Aktivitas audio visual yang dilakukan menggunakan perangkat ini juga didukung oleh dua speaker simetris pada bagian atas dan bawah.
Soal spesifikasi optic memang benar bahwa ASUS ROG Phone 5s tidak menghadirkan perbedaan dari para saudaranya. Kalian akan memperoleh sensor wide 64MP, kamera ultrawide 13MP, dan kamera makro 5MP. Sementara kamera depannya memiliki resolusi 24MP yang tetap bisa diandalkan untuk berswafoto.
Asus ROG Phone 5s
Rilis : Desember 2021
12/256 GB - Rp 14.500.000
8/128 GB - Rp 10.000.000
[Lihat Update]
Beli di Shopee
Asus Zenfone 8
Shopee Tokopedia Lazada
- Rilis Oktober 2021
- Layar 5.9 inci Super AMOLED 120Hz HDR10+ ~446 ppi
- Chipset Qualcomm SM8350 Snapdragon 888 5G (5 nm)
- GPU Adreno 660
- Eksternal Tidak tersedia slot microSD
- Internal 8/128 GB, 16/128 GB, 16/256 GB
- Kamera Belakang 64 MP (wide), 12 MP (ultrawide)
- Kamera Depan 12 MP (wide)
- Baterai Li-Po 4000 mAh, Fast charging 30W
- Harga Rp 9.550.000 - 13.000.000 [Lihat Update]
Asus Zenfone 8 adalah perangkat yang sempurna untuk orang-orang yang menginginkan daya maksimal dari smartphone berukuran kecil. Karena spesifikasi dan keunggulannya, ZenFone 8 pantas masuk dalam jajaran Android powerfull dengan body mungil yang mengemas baterai 4.000mAh dan mengantongi sertifikasi IP68.
Hadir dengan ukuran 5,9 inci, layar AMOLED di Zenfone 8 cukup kecil di era phablet raksasa saat ini. Apalagi layar tersebut mengemas resolusi FHD+ dan membawa hingga 240 touch sampling rate dan 120 Hz kecepatan refresh. Layar inilah yang sekaligus menjadi tempat bagi in-display fingerprint untuk biometriknya.
Dengan begitu, dipastikan kalian akan mendapatkan warna yang mencolok dan hitam pekat dengan sudut pandang yang sangat baik juga. Asus bahkan telah memberi proteksi Corning Gorilla Glass Victus agar perangkat ini bisa digunakan dengan leluasa tanpa rasa was-was akan tergores.
Sebagaimana yang telah disinggung di awal paragraf, Asus ZenFone 8 adalah smartphone mungil yang powerfull. Pasalnya, terdapat jeroan super kencang dari Snapdragon 888 5G (5nm) yang dikombinasikan dengan GPU Adreno 660. Selain itu kinerja memang diklaim mulus berkat RAM hingga 16GB dan penyimpanan internal hingga 256GB.
Untuk spesifikasi kamera, Asus ZenFone 8 membawa konfigurasi kamera standar. Kalian akan mendapatkan kamera selfie 12MP dan dua kamera belakang yang terdiri dari kamera utama 64MP dan kamera ultra-wide 12MP.
Asus Zenfone 8
Rilis : Oktober 2021
16/256 GB - Rp 13.000.000
8/128 GB - Rp 9.550.000
[Lihat Update]
Beli di Shopee
Asus ROG Phone 5 Ultimate

Shopee Tokopedia Lazada
- Rilis Juni 2021
- Layar 6.78 inci AMOLED 144Hz HDR10+
- Chipset Qualcomm Snapdragon 888 5G (5 nm)
- GPU Adreno 660
- Eksternal Tidak tersedia slot microSD
- Internal 18/512 GB
- Kamera Belakang 64 MP (wide), 13 MP (ultrawide), 5 MP (macro)
- Kamera Depan 24 MP (wide)
- Baterai Li-Po 6000 mAh, Fast charging 65W
- Harga Rp 19.000.000 [Lihat Update]
Asus ROG Phone 5 Ultimate tentu menjamin kenyamanan dalam bermain game berkat hadirnya panel OLED menakjubkan. Layarnya lebih besar dari penawaran tahun lalu karena sekarang berukuran 6.78 inci. Asus juga telah pindah ke panel Samsung E4 OLED yang mampu menghasilkan resolusi 1080 x 2448 piksel dengan kecerahan puncak 800 nits dan HDR10+.
Mengenai kehalusan kinerja layarnya kalian bisa mengandalkan kecepatan refresh maksimum 144Hz dan touch sampling rate hingga 300Hz. Tidak seperti kebanyakan smartphone yang secara otomatis menaikkan atau menurunkan kecepatan refresh tergantung pada apa yang dilakukan di atas layar, kalian bisa mengatur kecepatan refresh agar selalu menjadi 144Hz, 120Hz, atau 60Hz.
Asus ROG Phone 5 Ultimate ditenagai oleh Snapdragon 888 5G yang sudah biasa terlihat di sebagian besar flagship tahun ini. Perbedaannya adalah Asus berani menyertakan ruang jumbo RAM LPDDR5 18GB dan UFS3.1 512GB. Kombinasi super tersebut tidak bisa diragukan untuk kegiatan game kalian.
Dalam hal kamera, tidak ada yang baru dibandingkan dengan ROG Phone 3 karena ROG Phone 5 Ultimate tetap membawa kamera selfie 24MP dan triple kamera belakang 64MP + 13MP + 5 MP dengan kemampuan rekaman video hingga 8K pada 30fps.
Untuk menunjang kinerjanya dengan maksimal, Asus ROG Phone 5 Ultimate mengemas baterai total 6.000mAh dan fast charging 65W.
Asus ROG Phone 5 Ultimate
Rilis : Juni 2021
18/512 GB - Rp 19.000.000
[Lihat Update]
Beli di Shopee
Asus ROG Phone 5

Shopee Tokopedia Lazada
- Rilis Juni 2021
- Layar 6.78 inci AMOLED 144Hz HDR10+
- Chipset Qualcomm Snapdragon 888 5G (5 nm)
- GPU Adreno 660
- Eksternal Tidak tersedia slot microSD
- Internal 8/128 GB, 12/256 GB
- Kamera Belakang 64 MP (wide), 13 MP (ultrawide), 5 MP (macro)
- Kamera Depan 24 MP (wide)
- Baterai Li-Po 6000 mAh, Fast charging 65W
- Harga Rp 8.500.000 - 12.000.000 [Lihat Update]
Resmi hadir di Indonesia pada April 2021 lalu, hp gaming terbaik dari Asus ini hadir dengan menawarkan performa gaming maksimal.
Asus ROG Phone 5 ditenagai chipset tercepat saat ini, yaitu Qualcomm Snapdragon 888 serta didukung dengan memory internal berkapasitas 8/128 GB dan 12/256 GB.
Layar Asus ROG Phone 5 menggunakan panel AMOLED 6.78 inci berteknologikan HDR10+ untuk kualitas warna yang akurat serta refresh-rate 144Hz untuk motion grafis yang halus. Sehingga bermain game mobile ini di hp ini tentu akan memberikan pengalaman yang maksimal.
Sektor kameranya masih sama dengan versei sebelumnya. ROG Phone 5 dibekali 1 kamera selfie beresolusi 24MP, sedangkan untuk kamera utama tersemat pada punggungnya sebuah modul kamera dengan 3 lensa yang masing-masing memiliki resolusi 64 MP (wide), 13 MP (ultrawide) dan 5 MP (macro).
Adapun untuk menunjang kebutuhan dayanya yang panjang, Asus ROG Phone 5 dibekali baterai Li-Po berkapasitas 6000 mAh yang sudah dilengkapi fitur fast-charging 65W.
Asus ROG Phone 5
Rilis : Juni 2021
12/256 GB - Rp 12.000.000
8/128 GB - Rp 8.500.000
Beli di Shopee
Demikian daftar hp Asus terbaru dan harganya di bulan ini. Semoga dapat membantu kalian dalam mencari hp Asus terbaik yang sesuai dengan budget dan kebutuhan.
Daftar Harga HP Asus Terbaru 2023
Berminat membeli hp Asus? Berikut daftar harga Asus terbaru berdasarkan kisaran harga pada situs marketplace di Indonesia:
Klik gambar untuk menuju halaman spesifikasi selengkapnya
Asus Zenfone 9
Rilis : November 2022
6/128 GB - Rp 8.000.000
8/256 GB - Rp 10.000.000
16/256 GB - Rp 12.000.000
Beli di Shopee
Asus ROG Phone 6
Rilis : September 2022
12/256 GB - Rp 14.000.000
8/256 GB - Rp 11.000.000
Beli di Shopee
Asus ROG Phone 6 Pro
Rilis : September 2022
18/512 GB - Rp 19.000.000
Beli di Shopee
Asus ROG Phone 5s Pro
Rilis : Desember 2021
18/512 GB - Rp 17.000.000
Beli di Shopee
Asus ROG Phone 5s
Rilis : Desember 2021
12/256 GB - Rp 12.000.000
8/128 GB - Rp 10.000.000
Beli di Shopee
Asus Zenfone 8
Rilis : Oktober 2021
16/256 GB - Rp 12.150.000
8/128 GB - Rp 9.550.000
Beli di Shopee
Asus ROG Phone 5 Ultimate
Rilis : Juni 2021
18/512 GB - Rp 19.000.000
Beli di Shopee
Asus ROG Phone 5
Rilis : Juni 2021
12/256 GB - Rp 12.000.000
8/128 GB - Rp 8.500.000
Beli di Shopee
Asus ROG Phone 3
Rilis : Juli 2020
12/256 GB - Rp 16.000.000
8/128 GB - Rp 9.000.000
Beli di Shopee
Asus ROG Phone 2
Rilis : September 2019
12/512 GB - Rp 13.000.000
8/128 GB - Rp 10.000.000
Beli di Shopee
Asus Zenfone Live (L2)
Rilis : Mei 2019
2/32 GB - Rp 1.500.000
2/16 GB - Rp 1.100.000
Beli di Shopee
Asus Zenfone 6 (ZS630KL)
Rilis : Mei 2019
8/256 GB - Rp 8.000.000
6/128 GB - Rp 7.500.000
Beli di Shopee
Asus Zenfone Max Pro (M2)
Rilis : Desember 2018
4/64 GB - Rp 2.600.000
3/32 GB - Rp 2.300.000
Beli di Shopee
Asus Zenfone Max (M1)
Rilis : Mei 2018
3/32 GB - Rp 2.000.000
Beli di Shopee
Asus Zenfone Max Pro (ZB602KL)
Rilis : Mei 2018
4/46 GB - Rp 2.000.000
2/32 GB - Rp 1.750.000
Beli di Shopee
Asus Zenfone 5 (ZE620KL)
Rilis : Mei 2018
4/62 GB - Rp 3.000.000
Beli di Shopee
Asus Zenfone Live (L1)
Rilis : Mei 2018
3/32 GB - Rp 1.300.000
2/16 GB - Rp 900.000
Beli di Shopee
Harga dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu. Ponselhub.com tidak menjamin informasi pada halaman ini 100% akurat. Baca selengkapnya
Gabung dalam percakapan